ANALISIS PENGARUH INFLUENCER MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINCARE MEREK ZAM ZAM PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS LAMAPPAPOLEONRO Pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah Apakah Influencer Marketing berpengaruh Terhadap Keputusan Pembelian Produk Skincare Merek Zam Zam pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Universitas Lamappapoleonro, sedangkan tujua…