Art Original
KIMIA DASAR SATU
Di dalam buku ini berisi tentang pengenalan mengenai ilmu
kimia yang mendasar, sehingga benar-benar harus dipahami ilmu
dasar tentang kimia sebelum berlanjut untuk mempelajari secara
lebiha mendalam. Untuk rincian isinya diawali dari materi tentang
materi dan perubahannya, mengenal atom, molekul, dan ion.
Kemudian mengenal ikatan ikimia yang di dalamnya berisi ikatan
atom, ikatan ionik, ikatan kovalen dan sebagainya. Selanjutnya
diakhir dengan materi stoikiometri.
Tidak tersedia versi lain