Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh perilaku pemimpin terhadap prestasi kerja karyawan pada PT. Pegadaian Cabang Soppeng serta Untuk mengetahui pengaruh kompensasi prestasi kerja karyawan pada PT. Pegadaian Cabang Soppeng. Jenis penelitian ini adalah asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT. Pegadaian Cabang Soppeng dengan menggunakan sampel sebanyak 37 ora…